Polda Papua Barat Musnahkan 1.600 Butir Amunisi dan Laras Panjang Senjata Api

Polda Papua Barat Musnahkan 1.600 Butir Amunisi dan Laras Panjang Senjata Api
- calendar_month 21 jam yang lalu
- 0Komentar
Papua Barat – Direktorat Reserse Kriminal Umum (Ditreskrimum) Polda Papua Barat melaksanakan pemusnahan barang bukti berupa 1.600 butir amunisi tajam dari berbagai kaliber serta satu laras panjang senjata api. Kegiatan ini berlangsung di Lapangan Tembak Markas Komando Satuan Brimob Polda Papua Barat, Minggu (6/7/25), pukul 14.00 WIT hingga selesai. Pemusnahan dilakukan berdasarkan Laporan Polisi Nomor: […]